SMP N 1 Payakumbuh

Sejarah

SMP Negeri 1 Payakumbuh SMP Negeri 1 Payakumbuh SMP Negeri 1 Payakumbuh SMP Negeri 1 Payakumbuh
Tahun 1945 sekolah bekas Belanda dan Jepang sebahagian besar ditutup, Satu-satunya SMP yang ada hanya di Bukittinggi yang jaraknya ± 30 Km dari Payakumbuh, sehingga sulit dijangkau oleh anak-anak usia sekolah.
Melihat keadaan tersebut beberapa putra Daerah Payakumbuh seperti Bapak Jayusman, Bapak Syafrudin dkk, mendirikan SMP Muhammadiyah pada tahun1946. Bapak Bustanul Arifin termasuk murid pertama di SMP ini. 6 Bulan kemudian atas permintaaan Bupati KDH Kab 50 Kota meminta SMP Muhammadiyah ini jadi SMP Negeri di Payakumbuhl.
Tanggal 27 September 1946 SMP Negeri Payakumbuh resmi berdiri,murid pertama berasal dari SMP Muhammadiyah dengan kepala sekolah Bapak Sabirin dari th 1946-1947. Kemudian menyusul SMP di Gadut dan SMP ini menjadi SMP Negeri 1 Payakumbuh.
Sewaktu Pergerakan PDRI, SMP Negeri 1 Payakumbuh di tutup oleh KMK ( Komando Militer Kota ). Tahun 1958 dibuka kembali berkat jasa Bupati Kab 50 Kota. Dan insyaallah sampai saat ini masuk menjadi sekolah yang terfavorit di kota ini. Tanggal 5 Juli 2004, SMP Negeri 1 ditetapkan sebagai sekolah berdasarkan standar Nasional ( SSN) dan tanggal 8 Februari 2008 ditetapkan sebagai rintisan sekolah bertarf internasional (RSBI) hingga sekarang.

Kepemimpinan

Kepala Sekolah Berserta Wakil
SMP Negeri 1 Payakumbuh dipimpin oleh Kepala Sekolah H. Jon Afrizal S.Pd.M.Si (tengah) Didampingi oleh empat orang wakil kepala sekolah dan kepala tata usaha
yaitu :
Waka Kurikulum : Nurseha S.Pd
Waka Saspra : Syofwarni, S.Pd
Waka Kesiswaan : Hendri S, S.Pd
Waka Humas : Cindra Elfizon, S.Pd
Kasubag T. Usaha : Yusmiati

Visi Dan Misi

dpan
Visi   : Beriman, berkualitas, menguasai ICT dan berakhlak mulia.

Misi  :
  1. Menumbuhkan kesadaran untuk taat menjalankan ajaran agama.
  2. Mengoptimalkan kegiatan keagamaan disekolah
  3. Mengoptimalkan KBM dan bimbingan
  4. Mengoptimalkan bimbingan ekstrakurikuler
  5. Mengaktifkan komunikasi bahasa Inggris dilingkungan sekolah
  6. Mengoptimalkan pembelajaran TIK
  7. Menanamkan budi pekerti luhur melalui bimbingan dan keteladanan
  8. Menciptakan lingkungan sekolah yang kondusif didasari persaudaraan, kekelurgaan dan kebersamaan.

  9. Profile Sekolah

    Kepemimpinan

    Kepala Sekolah Berserta Wakil
    SMP Negeri 1 Payakumbuh dipimpin oleh Kepala Sekolah H. Jon Afrizal S.Pd.M.Si (tengah) Didampingi oleh empat orang wakil kepala sekolah dan kepala tata usaha
    yaitu :
    Waka Kurikulum : Nurseha S.Pd
    Waka Saspra : Syofwarni, S.Pd
    Waka Kesiswaan : Hendri S, S.Pd
    Waka Humas : Cindra Elfizon, S.Pd
    Kasubag T. Usaha : Yusmiati

    Sejarah

    SMP Negeri 1 Payakumbuh SMP Negeri 1 Payakumbuh
    Tahun 1945 sekolah bekas Belanda dan Jepang sebahagian besar ditutup, Satu-satunya SMP yang ada hanya di Bukittinggi yang jaraknya ± 30 Km dari Payakumbuh, sehingga sulit dijangkau oleh anak-anak usia sekolah.
    Melihat keadaan tersebut beberapa putra Daerah Payakumbuh seperti Bapak Jayusman, Bapak Syafrudin dkk, mendirikan SMP Muhammadiyah pada tahun1946. Bapak Bustanul Arifin termasuk murid pertama di SMP ini. 6 Bulan kemudian atas permintaaan Bupati KDH Kab 50 Kota meminta SMP Muhammadiyah ini jadi SMP Negeri di Payakumbuhl.

    Visi Dan Misi

    dpan
    Visi   : Beriman, berkual
    SMPN 1 Payakumbuh

    SMPN 1 Payakumbuh adalah sekolah berstandar nasional yang terletak di Kota Payakumbuh. Dengan kepala sekolah H.Jon Afrizal, dan kurang lebih 74 guru serta kurang lebih 800 siswa. SMPN 1 payakumbuh bertekad untuk menjadi sekolah terbaik untuk Sumatera Barat ataupun nasional.

    Kelas

    Tingkatan kelas dibagi beberapa lokal untuk proses belajar mengajar, yaitu:
  10. Kelas 7 atau kelas 1 SMP = 8 kelas
  11. Kelas 8 atau kelas 2 SMP = 8 kelas
  12. Kelas 9 atau kelas 3 SMP = 9 kelas
Sejak Bulan Februari 2008 telah ditambah 2 kelas yaitu kelas SBI yang dimana seluruh proses pengajaran menggunakan Bahasa Inggris, Sehingga para siswa/siswi SMPN 1 Payakumbuh dituntut agar dapat mahir dalam berbahasa Inggris dan juga dituntun agar mahir dalam bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi.
Prestasi yang di raih oleh SMPN 1 Payakumbuh sudah banyak sekali dalam berbagai bidang seperti olahraga, agama, seni, politik, sastra.Sejak dari tahun 1954 sampai sekarang.salah satunya juara 1 Karya Tulis Nasional yang diraih oleh salah satu siswi SMPN 1 Payakumbuh.

[sunting] Fasilitas

  • Ruang guru
  • Ruang kepala sekolah
  • 26 kelas ( 21 Kelas reguler dan 5 Kelas SBI )
  • 5 laboratorium ( fisika, biologi, komputer, multimedia, bahasa )
  • Perpustakaan
  • Ruangan Wi Fi
  • Lapangan basket
  • lapangan voly
  • lapangan takraw
  • lapangan badminton
  • mushola
  • kantin
  • WC
  • ruang BP
untuk lebih jelas tentang SMP Negeri 1 Payakumbuh dapat di lihat di situs resmi http://smpn1payakumbuh.sch.id

Comments